Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Silabus Matematika Kelas 4 Penaksiran Bilangan

 PENGGALAN SILABUS KELAS 4

Satuan Pendidikan : SDN Wates 01

Kelas/ Semester : IV (Empat) / 1 (Satu)

Mata Pelajaran : Matematika

Pokok Bahsan : Penaksiran Bilangan

Sub Pokok Bahasan : Penaksiran nilai dan hasil operasi hitung pecahan persen

Alokasi Waktu : 3 x 35 menit 

Kompetensi Inti :

  1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.

  2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya.

  3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.

  4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.


Mupel

Kompetensi Dasar

Nilai Karakter

Indikator Pencapaian Kompetensi

Materi Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran

Penilaian

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

Teknik

Jenis

Bentuk

Matematika

  1. Menjelaskan dan melakukan penaksiran dari jumlah, selisih, hasil kali, dan hasil bagi dua bilangan cacah maupun pecahan dan desimal

Teliti 

Mandiri

  1. Mengidentifikasi cara menentukan taksiran hasil operasi hitung pecahan persen.


  1. Cara menentukan taksiran pecahan persen

  2. Menaksir hasil operasi hitung pecahan persen

  1. Siswa mengingat kembali pembelajaran yang lalu tentang menaksir bilangan pecahan.

  2. Siswa mengamati gambar tentang diskon baju yang ada di mall. (mengamati)

  3. Siswa melakukan tanya jawab dengan guru tentang cara menentukan harga baju yang mendapat diskon. (menanya)

  4. Siswa membaca permasalahan yang berhubungan dengan penaksiran operasi hitung pecahan persen. (menyimak, menalar)

  5. Siswa dan guru melakukan tanya jawab tentang cara mencari nilai persen yang dimaksud. (menanya)

  6. Siswa diberi kesempatan untuk mencari cara penyelesaiannya (menalar, menanya)

  7. Siswa menyampaikan pendapatnya secara bergiliran. (mengomunikasikan)

  8. Siswa diberi penghargaan atas keberanian dan partisipasi menyampaikan pendapatnya.

  9. Siswa menyimak penjelasan guru tentang cara menentukan nilai taksiran persen dengan garis bilangan acuan persen. (mengamati)

  10. Siswa yang ditunujuk, maju ke depan untuk mencoba mencari taksiran nilai persen menggunakan garis bilangan acuan persen. (mencoba, menalar)

  11. Siswa diberi kesempatan untuk bertanya apabila ada hal yang masih kurang jelas. (menanya)

  12. Siswa mengamati soal cerita yang berhubungan dengan taksiran pecahan persen. (mengamati)

  13. Siswa mengamati cara penyelesaian soal dengan teliti (mengamati, menalar)

  14. Siswa dibagi kedalam kelompok, masing-masing kelompok terdiri dari 5 anak.

  15. Setiap kelompok mengerjakan soal cerita yang diberikan guru, tentang taksiran hasil operasi hitung pecahan persen. LKPD 1 (mencoba, menalar)

  16. Siswa bekerjasama dalam kelompok dengan arahan dan bimbingan guru. (menalar, mengomunikasikan)

  17. Kelompok yang sudah selesai mempresentasikan hasil diskusi tentang LKPD 1 di depan kelas. (mengomunikasikan

  18. Kelompok yang tidak mendapat giliran maju, menanggapi hasil pekerjaan teman. (menanya, mengomunikasikan)

  19. Siswa kembali bekerja dalam kelompok mengerjakan soal latihan lain yang diberi guru, dimana antar kelompok saling bersaing menyelesaikan soal yang diberikan guru. (mencoba, menalar)

  20. Kelompok yang paling banyak menjawab benar, mendapat penghargaan dari guru.

Tes 

Tulis 

Pilihan ganda dan uraian 

3 x 35 menit

  1. Gunanto. 2016. Matematika untuk SD/MI Kelas IV Kurikulum 2013 yang Disempurnakan. Jakarta: Gelora Aksara Pratama.

  2. Mustaqim. Burhan. 2008. Ayo Belajara Matematika 4 untuk SD Kelas IV/B. Jakarta: Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional.

  3. Lingkungan sekitar.

  4. Diri siswa

  5. Internet yang terkait:




  1. Menentukan taksiran dari operasi hitung pecahan persen dan penggunaannya dalam kehidupan sehari-hari.






  1. Menyelesaikan masalah penaksiran dari jumlah, selisih, hasil kali, dan hasil bagi dua bilangan cacah maupun pecahan dan desimal

Tanggung jawab

Percaya diri 

  1. Menyelesaikan soal cerita yang terkait dengan  taksiran hasil pengoperasian pecahan persen.



Non tes 

Unjuk kerja

Rubrik 





  1. Menyajikan penyelesaian masalah yang terkait dengan taksiran hasil pengoperasian pecahan persen







Semarang, …...............2018

Mengetahui,

Kepala SDN Wates 01





Mulyono, S.Pd., M.Pd.

NIP...............................


Guru Kelas





Rina Yuni Kristanti, S.Pd.